Fitur quick reply atau balas cepat sangat bermanfaat untuk pengguna WhatsApp Business. Fitur quick reply memiliki fungsi sebagai pesan chat kata kunci yang telah diatur oleh pengguna WhatsApp pebisnis untuk dikirim ke customers.
2. Edit pesan quick reply
Catatan:
1. Ketik tulisan di kolom quick reply sesuai kalimat yang berkaitan dengan pelayanan bisnis kepada customers.
2. Klik ikon emotikon, lalu pilih emotikon dan tambahkan ke kolom.
3. Edit kata kunci(keywords) pertama yang sering digunakan untuk mengirim pesan chat kepada customers. Misalnya terimakasih, mohon maaf.
4. Anda juga dapat menambahkan kata kunci lainya yang sering anda gunakan dalam mengirim chat ke customers.
5. Klik save
Sehingga pebisnis dapat membalas pesan chat dari customers secara cepat dan tidak perlu mengetik pesan. Tips menggunakan fitur balas cepat di WhatsApp Business dengan simpel, efektif, efisien waktu dan mudah dicoba, berikut penjelasanya di bawah ini:
1. Buka WhatsApp Business
Bagi pengguna Android, buka WhatsApp Business.
2. Mengatur Fitur Balas Cepat(Quick Reply)
1. Proses Mengatur Fitur Balas Cepat
1. Klik titik tiga di pojok kanan atas
Menu WhatsApp Business |
2. Tap settings
Klik Settings WhatsApp Business |
3. Pada opsi settings, klik business settings
Pilih Business Settings WhatsApp Business |
4. Pada business settings, klik quick replies
Pilih Menu Quick Replies WhatsApp Business |
2. Edit Pesan Quick Reply
1. Klik kolom di bawah /thanks
Kolom Quick Reply WhatsApp Business |
2. Edit pesan quick reply
Catatan:
1. Ketik tulisan di kolom quick reply sesuai kalimat yang berkaitan dengan pelayanan bisnis kepada customers.
2. Klik ikon emotikon, lalu pilih emotikon dan tambahkan ke kolom.
3. Edit kata kunci(keywords) pertama yang sering digunakan untuk mengirim pesan chat kepada customers. Misalnya terimakasih, mohon maaf.
4. Anda juga dapat menambahkan kata kunci lainya yang sering anda gunakan dalam mengirim chat ke customers.
5. Klik save
Edit Pesan Balas Cepat WhatsApp Business |
3. Gunakan Fitur Balas Cepat(Quick Reply)
1. Mulailah membalas chat customers, ketuk kolom chat dan ketik garis miring. Maka akan muncul kalimat balas cepat/quick reply.
2. Anda juga bisa menambah kalimat balas cepat dengan cara klik ikon berbentuk pensil.
Gunakan Fitur Balas Cepat WhatsApp Business |
3. Selesai
Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca, sekian dan terimakasih. Selamat mencoba.